Beberapa Pilihan bagi Pengguna Win XP

Beberapa Pilihan bagi Pengguna Win XP - Hallo sahabat Jual Ring Stent, Cincin HP, Gantungan HP, Aksesoris HP Termurah, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Beberapa Pilihan bagi Pengguna Win XP, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel cloud, Artikel linux, Artikel paas, Artikel virtualbox, Artikel windows xp, Artikel wine, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Beberapa Pilihan bagi Pengguna Win XP
link : Beberapa Pilihan bagi Pengguna Win XP

Baca juga


Beberapa Pilihan bagi Pengguna Win XP

Beberapa kawan curhat, apa yang harus dilakukan terhadap aplikasi yang digunakannya di Windows XP, sementara Microsoft tidak lagi memberi dukungan jika ada masalah keamanan atau bug di Windows XP. Padahal aplikasi kawan itu penting untuk kantornya, sedangkan pindah ke Windows versi baru sangat berat secara teknis dan biaya.

Berikut ini beberapa saran yang dapat dipertimbangkan sesuai dengan kondisi komputer, keuangan, sdm, dan operasional jangka pendek-menengah-panjang.

  1. Jika aplikasi yang harus jalan di Windows XP itu tidak digunakan secara terus-menerus, pasang Windows XP dan aplikasinya di mesin virtual di Linux, misal mengggunakan VirtualBox. Mesin virtual dan Windows XP hanya dijalakan jika perlu saja. Jika khawatir komputer bermasalah atau diserang cracker karena banyak celah keamanan, matikan jaringan Windows XP di VirtualBox tersebut.  
  2. Jalankan wine atau program emulator sejenis untuk menjalankan aplikasi itu di Linux. Jika aplikasi berjalan mulus dengan wine, cara ini lebih ringan daripada cara pertama dengan mesin virtual. 
  3. Buat ulang aplikasi itu agar dapat dijalankan di Linux desktop atau server web. Ini akan lebih aman dan ringan lagi, dengan risiko butuh waktu dan biaya untuk membuat ulang aplikasi. Cara ini sangat bagus jika ingin mengubah aplikasi dari stand alone atau desktop ke client-server atau berbasis web/mobile. 
  4. Jika tidak memiliki komputer dan software untuk pengembangan aplikasi (cara ke-3), maka buat ulang aplikasi dengan cara komputasi awan (Cloud Computing), misal menggunakan jasa penyewaan software untuk pengembangan atau PaaS (Platform as a Service). Contoh PaaS adalah Google App Engine, AppScale, Cloud Foundry, dan sebagainya.
Agar dapat menentukan pilihan yang tepat, gunakan akal sehat, mirip memilih caleg atau presiden dalam pemilu (?). Pertimbangkan antara manfaat dan biaya yang timbul (cost benefit analysis), apakah membuat ulang lebih bermanfaat dan hemat biaya serta lebih terbuka pengembangan ke depan, misal dibandingkan dengan menjalankan mesin virtual, emulator, atau membeli lisensi Windows versi baru.


Demikianlah Artikel Beberapa Pilihan bagi Pengguna Win XP

Sekianlah artikel Beberapa Pilihan bagi Pengguna Win XP kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Beberapa Pilihan bagi Pengguna Win XP dengan alamat link https://ringstent.blogspot.com/2014/04/beberapa-pilihan-bagi-pengguna-win-xp.html

0 Response to "Beberapa Pilihan bagi Pengguna Win XP"

Post a Comment